PREDIKSI DAN LATIHAN SOAL UJIAN SEKOLAH SMP TAHUN 2020/2021

    Assalamualaikum wr wb. Hai sobat Build kali ini kami akan berbagi tentang soal PREDIKSI Ujian Sekolah matematika smp tahun ajaran 2020/2021.

Simaklah prediksi soal berikut ini:

Hasil dari  -6 x (4 + ( -8 )) : ( - 3 – 9 )  adalah ….

Dalam kompetisi matematika, setiap soal yang dijawab benar diberi skor 4, salah -2 dan tidak dijawab -1. Dari 40 soal yang diberikan, Nia berhasil menjawab benar 30 dan salah 6. Skor yang diperoleh Nia adalah …

Urutan naik dari  75% ;  2/3  ;  0,78 ; 5/7  adalah ….

Hasil dari  (2/3  + 1/2)/(3/(4 )  - 1/6)  adalah …. 

Urutan dari kecil ke besar dari bilangan 75% ; 5/8 ; 0,63 adalah ….

Dalam kompetisi matematika, setiap jawaban benar diberi nilai 4, salah -2 dan tidak dijawab -1. Dari 40 soal yang diberikan, Rini berhasil menjawab benar 30 dan salah 6. Skor yang diperoleh Rini adalah …

Operasi ”  ” berarti kalikan bilangan pertama dengan bilangan kedua, kemudian tambahkan hasilnya dengan bilangan kedua. Hasil dari -5  4 adalah … .

Suatu pekerjaan diperkirakan bisa selesai dalam waktu 80 hari oleh 30 orang pekerja. Jika jumlah pekerja ditambah 10 orang , maka pekerjaan tersebut akan selesai lebih cepat  ….

Perbandingan banyak kelereng Yudha dan Anto adalah 3 : 4. Perbandingan banyak kelereng Anto dan Tono adalah 2 : 5. Jika selisih kelereng Tono dan Yudha 14 buah, maka Jumlah kelereng mereka bertiga adalah … .

Bentuk sederhana dari  √48  : √6  + √(10 ) x √5  - 2√18   adalah ….

Bentuk yang ekuivalen dengan  12/(√7-3)  adalah ….

Hasil dari ( - 2 )3 + ( - 2 )2 + ( - 2 )1 + ( - 2 )0  adalah ….

Hasil dari ( 5√3 )- 2 adalah ….

Bentuk sederhana dari  4√(10 ) x √6 : √5  adalah ….

Bentuk sederhana dari 12/√6  adalah ….

Bentuk sederhana dari  (6√2)/√10

Bentuk sederhana dari  12/(2- √7)

Hasil dari  5√6 X 2√3   - √50  adalah ….

Perhatikan gambar berikut!







Banyak lingkaran pada pola ke-15 adalah …. 

Diketahui rumus suku ke-n yaitu Un = 2n – n2. Selisih suku ke-9 dan ke-12 adalah ….

Lima suku pertama dari Un = 3 x 2n-1  adalah ….`

Suku ke-20 dari barisan bilangan  6 , 10 , 16 , 24 , 34, …. Adalah ….

Jumlah bilangan kelipatan 6 antara 40 dan 150 adalah ….

Jumlah semua bilangan kelipatan 2 dan 5 antara 100 dan 300 adalah ….

Sebuah bakteri berkembang biak denga membelah diri menjadi 3 bagian setiap 20 menit. Jka mula-mula ada 25 buah bakteri, maka setelah 2 jam jumlah bakteri akan menjadi ….

Jumlah bilangan asli kelipatan 8 antara 160 dan 300 adalah ….

Setiap 15 menit, bakteri akan membelah diri menjadi dua kalinya. Jika banyak bakteri mula-mula 12 maka banyak bakteri setelah 2 jam adalah … .

Perbandingan  uang Agus, Badu dan Dani adalah 5 : 7 : 3. Jika selisih uang Badu dan Dani Rp120.000,00 , maka jumlah uang Agus dan Dani adalah ….

Perbandingan jumlah  uang A dan B adalah 4 : 5, sedangkan perbandingan jumlah uang A dan uang C adalah 3 : 2. Jika jumah uang B dan uang C Rp460.000,00, maka jumlah uang A, B dan C adalah ….

Pak Dito menggambar denah rumahnya dengan ukuran 48 cm x 30 cm. Jika ukuran sebenarnya rumah pak Dito 32 m x 20 m, maka skalanya adalah ….

Pak Anton dapat jadwal jaga Pos Kamling setiap  8 hari sekali , sedangkan pak Bambang dapat jadwal setiap 6 hari sekali. Jika pada hari Sabtu pak Anton dan pak Bambang dapat jadwal yang sama, maka pak Anton dan pak Bambang akan dapat jadwal yang sama berikutnya pada hari ….

Sekarang tanggal 16 Pebruari 2019 jatuh pada hari Sabtu. Pada tanggal 25 April 2019 jatuh pada hari ….

Suatu pekerjaan dikerjakan oleh 60 orang diperkirakan akan selesai dalam 40 hari . Jika jumlah pekerja ditambah 15 orang , maka pekerjaan tersebut akan selesai dalam waktu …..

Suatu pekerjaan diperkirakan selesai 90 hari oleh 40 orang pekerja. Jika pekerjaan tersebut ingin diselesaikan dalam waktu 75 hari, maka akan dibutuhkan tambahan pekerja sebanyak ….

Untuk mengecat sebuah gedung sekolah Aris butuh waktu 60 hari , sedangkan Pardi hanya butuh waktu 40 hari. Jika Aris dan Pardi bekerja bersama-sama mengecat gedung skolah tersebut, maka akan selesai dalam waktu ….

Panitia gerak jalan dalam rangka memperingati hari jadi kota B menyediakan dorprice sebanyak 30 buah. Jika jumlah peserta gerak jalan ada 240 orang, maka peluang setiap peserta mendapatkan dorprisce adalah …. 

Budi menjual sebuah HP seharga Rp1.950.000,00 dan Budi mengalami kerugian sebesar 35% dari harga pembelian. Berapa harga HP tersebut ?


Rahma menabung di bank sebesar Rp2.500.000,00 dengan besar suku bunga 9% pertahun. Besar tabungan akhir menjadi Rp2.650.000,00. Lama Rahma menabung adalah … .

Seorang pedagang sepeda menjual sebuah sepeda dengan harga Rp1.035.000,00. Jika dari  penjualan tersebut mendapat untung 15% dari harga pnjualan, maka harga pembelian sepeda tersebut adalah ….

Jika p merupakan penyelesaian dari  2/3( 2x + 3 ) = 5/6x – 1 , maka nilai dari 3p + 8 adalah ….

Himpunan penyelesaian dari 1/4( 2x – 5 ) ≤  2/3x + 7/12 untuk x anggota bilangan bulat adalah ….

Salah satu factor dari  6p2 – 5p - 4  adalah ….

Jika a merupakan penyelesaian dari  1/3( 3x – 5 ) – 1/2 = 11/4x + 5/6  , maka nilai dari 2a – 9  adalah ….

Syarat masuk SD usia anak tidak boleh kurang dari 7 tahun. Jika usia Rini 7 tahun 2 bulan, Agus 6 tahun 9 bulan, Tono 7 tahun 4 bulan, Budi 6 tahun 11 bulan dan Sita 7 tahun 1 bulan, maka siapa saja yang bisa masuk SD …..

Harga 2 buku sama dengan  3 pensil. Jika harga 5 buku dan 2 pensil Rp19.000,00, maka harga 2 buku dan sebuah pensil adalah ….

Dari 40 anak terdapat 25 anak senang bermain Basket, 23 anak senang bermain Badminton dan 7 anak tidak senang bermain Basket atau Badminton. Banyak anak yang hanya senang bermain Basket saja adalah ….

Diketahui himpuanan  S= {x | x < 10, x ∈ bilangan asli }, P = [ x | x < 10 , x ∈ bilangan ganjil } dan Q = { bilangan prima kurang dari 9 }. Koplemen dari ( P∩Q) adalah ….

Diketahui A = { x | x < 15 , x ∈  bilangan prima }. Banyak himpuanan bagian A yang memiliki 3 anggota adalah ….

Dari survey terhadap 60 siswa, diketahui sebanyak 30 siswa menyukai komik dan 35 menyukai novel. Jika sebanyak 5 siswa menyukai kedua bacaan, maka banyak siswa yang tidak menyukai kedua bacaan adalah … . 

Diketahui rumus fungsi f(x) = ax + b. Jika f(6) = 40 dan f(- 3) = - 19, maka nilai f(- 5) adalah ….

Diketahui system  persamaan  4x – y = 17 dan 2x + 3y = - 9 . Jika (a,b) merupakan penyelesaian system persamaan tersebut, maka nilai dari  3a – b adalah ….

Ditempat parkir sebuah pertokoan terdapat 120 kendaraan mobil roda empat dan sepeda motor roda dua. Setelah dihitung jumlah roda seluruhnya ada 290 buah. Jika tariff parkir mobil Rp6.000,00 dan sepeda motor Rp2.000,00, maka pendapatan dari uang parkir saat itu adalah ….

Perhatikan gambar diagram panah berikut!

Daerah hasil dari pemetaan diagram panah tersebut 

adalah ….





 


Diketahui A = { a , b , c  } dan B = { 2 , 3 , 5 , 7 }. Perhatikan himpunan pasangan berurutan berikut :

(i). { ( a , 2 ) ; ( b , 3 ) ; ( c , 5 ) ; ( a , 7 ) }

(ii). { ( a , 2 ) ; ( a , 3 ) ; ( b , 5 ) ; ( c , 7 ) }

(iii). { ( a , 3 ) ; ( b , 3 ) ; ( c , 7 ) }

(iv). { ( a , 5 ) ; ( b , 5 ) ; ( c , 5 ) }

Himpunan pasangan berurutan tersebut yang merupakan pemeteaan dari A ke B adalah ….

Diketahui f(x) = ax + b, f( - 2 ) = - 11 dan f( 4 ) = 7. Nilai dari f( 6 ) adalah ….

Keliling sebuah persegi panajng adalah 80 cm. Jika panjang persegi panjang sama dengan tiga kali dari lebar, maka luas persegi panjang tersebut adalah …. 

Jika axb = 30 dan a + b = 10, maka nilai dari a2 + b2  adalah …. 

Perhatikan gambar 1


 

 

Gradien garis lurus yang tegak lurus dengan garis AB adalah ….

Perhatikan persamaan-persamaan garis lurus berikut!

(i). 4x - 2y - 9 = 0 

(ii). x – 2y -4 = 0

(iii). 3y – 6x + 5 = 0

(iv). y + 2x  - 6 = 0

Persamaan garis diatas yang saling sejajar adalah ….

Perhatikan persamaan-persamaan garis lurus berikut!

(i). 3x  - 2y - 9 = 0 

(ii). 2x – 3y -4 = 0

(iii). 4y + 6x + 5 = 0

(iv). 3y + 6x  - 7 = 0

Persamaan garis diatas yang saling tegak lurus  adalah ….

Persamaan garis lurus melalui titik ( 4 ,- 5 ) dan tegak lurus dengan garis 3x – 2y – 8 = 0 adalah ….

Persamaan garis lurus melalui titik ( - 6 , 2 ) dan sejajar dengan garis  x – 3y + 9 = 0 adalah ….

Persamaan garis melalui titik P( -2 , 5 ) dan sejajar dengan garis 4x – 6y – 9 = 0 adalah ….

Perhatikan gambar berikut!

Persamaan garis b adalah ….




Perhatikan gambar berikut!

Persamaan garis b adalah ….







 

Perhatikan gambar berikut!

Jika garis b melalui titik ( - 8 , 0 ) dan tegaklurus dengan garis a ,

Maka koordinat titik potong garis b dengan sumbu y adalah ….







 

Perhatikan gambar berikut ini!

Seorang pengamat di atas sebuah mercusuar yang memiliki

ketinggian  72 m. Pengamat melihat dua perahu nelayan A dan B.

Jarak pengamat ke perahu A 78 m dan jarak pengamat ke perahu 

B 120 m. Posisi perahu A , perahu B dan mercusuar segaris.

Jarak perahu A dan perahu B adalah ….



Diketahui prisma ABCD.EFGH dan alas ABCD berbentuk belah ketupat. Jika panjang AC =18 cm, keliling ABCD = 60 cm dan tinggi prisma AE = 20 cm,maka volum prisma adalah ….

Pak Darman dapat pesanan topi ulang tahun berbentuk kerucut 100 buah yang terbuat dari kertas karton. Jika panjang diameter 14 cm dan tinggi kerucut 24 cm, maka luas karton minimum yang dibutuhkan untuk membuat seluruh pesanan topi tersbt adalah ….


Perhatikan ukuran sisi-sisi segitiga berikut :

(i). 7 cm , 6 cm dan 9 cm

(ii). 5 cm , 14 cm dan 12 cm

(iii) 12 cm , 9 cm dan 14 cm

(iv). 19 cm , 8 cm dan 15 cm

Yang merupakan segitiga tumpul adalah ….


Perhatian gambar berikut!

Luas bangun ABCD adalah ….





 

Sebuah taman berbentuk persegi panjang denga berukuran 40 m x 30 m, diluar sekeliling taman di buat jalan dan lebar jalan 2 m. Jika biaya pembuatan jalan Rp40.000,00, maka biaya untuk membuat jalan tersebut adalah ….


Pak Kardi memiliki kebun buah bebentuk belah ketupat yang panjang diagonal-diagonalnya 48 m dan 64 m. Jika di sekeliling kebun tersebut diberi tiang lampu dan jaraknya 4 m, maka banyak tiang lampu adalah ….


Perhatikan gambar berikut!

Luas bangun ABCD adalah ….





 

Perhatikan gambar berikut ini!

Sebuah bangun terbentuk dari gabungan sebuah tabung dan kerucut seperti 

gambar. Volum bangun tersebut adalah ….







Perhatikan gambar berikut ini!

Sebuah bangun terbentuk dari gabungan sebuah tabung dan kerucut seperti 

gambar. Luas seluruh permukaan bangun tersebut adalah ….






Perhatikan gambar berikut!

Jika panjang jari-jari ( r ) = 7 cm dan panjang garis pelukis ( s ) = 25 cm, 

maka volum bangun tersebut adalah ….



 

Dikrtahui limas alasnya berbentuk belah-ketupat T.ABCD. Jika panjang diagonal AC = 24 cm, keliling belah ketupat ABCD = 52 cm dan tinggi limas = 15 cm, maka volum limas T.ABCD adalah ….

Diketahui prisam belah ketupat ABCD.EFGH.  Jika panjang diagonal AC = 24 cm, BD = 10 cm dan tinggi prisma AE = 20 cm, maka volum prisma adalah ….

Perhatikan gambar berikut!

Jika besar sudut ABD = 560, maka besar sudut COD adalah ….





Sudut terkecil yang di bentuk dua jarum jam pada pukul 04.50 adalah ….

Perhaikan gambar berikut!

Jika besar sudut AOB = 720 dan panjang OA = 10 cm, maka hitunglah :

Panjang busur AB.

Luas juring AOB.



 

Perhatikan gambar brikut!

Jika panjang busur CD = 18 cm, maka panjang busur AB  adalah ….

Jika luas juring AOB = 45 cm2, maka luas juring COD adalah ….






 

Diketahui segitiga ABC dan segitiga PQR kongruen. Jika panjang AB = PR dan BC = PQ , maka pasangan sudut yang sama besar adalah …. 

Perhatikan gambar berikut!

Dari gambar tersebut banyak pasangan segitiga yang 

kongruen adalah ….



 

Perhatikan gambar berikut!

Syarat yang harus dipenuhi agar segitiga ABC dab segitiga ADC kongruen 

adalah ….




 


Diketahui prisma segi delapan. Jika banyak sisi = a , banyak titik sudut = b , dan banyak rusuk = c , maka a + b – c  adalah ….

Diketahui segitiga ABC dan segitiga PQR sebangun. Jika besar sudut A = 500 , sudut C = 700 , sudur P = 600 dan sudut Q = 500, maka perbandingan sisi-sisi yang bersesuaian adalah ….


Perhatikan gambar berikut!

Nilai a + b + c adalah ….




 

Perhatikan gambar berikut!

Jika panjang AB = CD = 16 cm, BC = 12 cm dan DE = 8 cm ,maka

panajng BG adalah ….





 

Perhatikan gambar berikut!

Jika besar ∠SQR = (3x – 15), ∠PRT = (x + 22) dan ∠QPR = 27

        maka besar ∠PQR adalah ....





Sebuah taman berbentuk trapezium sama kaki ABCD dan 

Di tengah-tengah taman terdapat kolam berbentuk linkaran

Dengan diameter 10 m. Jika panjang AB = 50 m, CD =36 m dan

BC = 25 m, maka luas taman diluar kolam adalah ….



Perhatikan gambar persegi ABCD dan segitiga sama kaki

PQR berikut! Jka panjang AB = 15 cm, QR = 16 cm , 

PQ = 17 cm dan luas seluruhnya 270 cm2, maka luas daerah

Yang di arsir adalah  ….









  


Perhatikan gambar berikut.

Jika luas seluruhnya dari bangun tersebut adalah 160 cm2, maka

Luas daerah yang di arsir adalah ….









Jika luas daerah yang diarsir 117 cm2, maka luas 

lingkaran  adalah ….








Diketahui sebuah balok dengan ukuran 9 cm x 12 cm x 20 cm. Panjang diagonal balok tersebut adalah …. 

Perhatikan gambar berikut!

Tiang bendera yang ujung atasnya ditarik  3 buah kawat.

Jika tinggi tiang bedera 24 m dan jarak tiang dengan ujung kawat bawah

10 m, maka panjang kawat minimum yang dibutuhkan adalah ….










 

 

Perhatikan gambar berikut!

Jika    +     =  1800 , maka nilai x + y adalah ….

            


Perhatikan gambar berikut!

Jika panjang AB = 10 cm, AC = 25 cm dan BE = 12 cm, maka

panjang CD adalah ….





Perhatikan gambar berikut.

Panjang BG = GE = 12 cm, AB = DE = 10 cm, BF = CE = 17 cm.

Luas bangun ABCDEF adalah …. 






Perhatikan gambar berikut.

Nilai a + b  adalah  …. 





Bak air berbentuk tabung dengan diameter 1,4 m dan tinggi 1,5 m diisi air penuh. Jika kran bak tersebut dibuka selama 1 jam dan kecepatan air mengalir 10 liter/menit , maka sisa air dalam bak adalah ….

Perhatikan gambar topi berikut!

Jika tinggi topi 24 cm , maka untuk membuat 10 buah topi dibutuhan 

kertas yang luasnya ….

 



Perhatikan tabel hasil ulangan matematika berikut!

NILAI 4 5 6 7 8 9 10

FREKUENSI   1 2 5 6 3 2 1

JIka nilai dibawah nilai rata-rata ikut remedial, maka banyak peserta yang mengikuti remidal adalah ….


Perhatikan gambar diagram lingkaran berikut ini!

Diagram berikut menunjukan kegemaran anak mengikuti mata

pelajaran . Jikaseluruhnya ada 216 anak , maka banyak anak 

yang gemar mengikuti mata pelajaran IPS adalah …. 






 

Nilai rata-rata 19 anak adalah 76. Jika ada satu anak yang nilainya 96, maka nilai rata-rata sekarang menjadi …. 

Jika dua buah dadu dilambungkan bersama-sama, maka peluang muncul mata dadu berjumlah kurang dari 10 adalah  ….

Panitia gerak jalan dalam rangka memperingati hari jadi kota B menyediakan dorprice sebanyak 30 buah. Jika jumlah peserta gerak jalan ada 240 orang, maka peluang setiap peserta mendapatkan dorprisce adalah …. 


Perhatikan gambar berikut!

Jika panjang AB = 12 cm, DC = 20 cm, BE = 6 cm dan 

AC = 24 cm, maka panjang DE + AE  adalah …. 



Perhatikan gambar berikut!

Jika besar sudut ABF =  (5x + 10)0 dan sudut DCG = (7x – 30)0,

Maka besar sudut BCG adalah ….






Diketahui segitiga PQR besar sudut P = (4x+10)0, sudut Q = (3x+5)0 dan sudut R = (6x-25)0. Besar sudut R adalah ….

Perhatikan gambar berikut!

Jika besar sudut AOB = 720 dan panjang jari-jari OA = 10 cm, maka 

luas juring AOB adalah ….







Panjang busur lingkaran yang panjang diameternya 30 cm dan besar sudut pusat 1200 adalah ….

Diketahui prisma segi sembilan. Jika banyak rusuk = a, banyak sisi = b dan banyak titik sudut = c , maka a + b + c  adalah …. 

Diketahui prisma ABCD.EFGH dan alas ABCD berbentuk belah ketupat. Jika panjang AC =18 cm, keliling ABCD = 60 cm dan tinggi prisma AE = 20 cm,maka volum prisma adalah ….

Nilai rata-rata siswa laki-laki adalah 70 dan rata-rata siswa perempuan adalah 76. Jika nilai rata-rata gabungan siswa laki-laki dan perempuan adalah 72, maka perbandingan jumlah siswa laki- laki dan perempuan adalah ....

Dalam percobaan melambungkan 2 dadu, peluang munculnya mata dadu berjumlah  kurang dari 7 adalah ....

Tiga mata uang logam dilambungkan bersama-sama sekali. Peluang muncul (dua gambar, satu angka ) adalah ….

Jika dua mata uang logam dan sebuah dadu dilambungkan bersama-sama sekali, maka banyaknya anggota ruang sampel adalah ….

Dalam kantong terdapat 10 bola yang diberi nomor 1 , 2 , 3 , …, 10. Jika dari kantong tersebut diambil dua bola sekaligus satu kali, maka peluang terambil bola dua-duanya bernomo prima adalah ….

  Demikian Prediksi soal yang kemungkinan akan keluar dalam ujian nanti. Terimakasih semoga sukses. Wassalamualaikum wr wb..😆

Comments

Popular posts from this blog

Contoh Teks Pranatacara Bahasa Jawa- Bubang.com

Ciri dan Kecocokan bangunan yang tahan Gempa- Bubang.com

Spesifikasi Karakter Bangunan dan Bangunan tahan gempa -bubang.com